Easter Talk with Alumni SDH Lippo Village
Updated: May 4, 2021
Dalam rangka merayakan Paskah, SDHLV mengajak seluruh komunitas shalom untuk kembali melihat kasih Tuhan yang begitu besar dan nyata dalam hidup kita.
Christofer Tapiheru, salah satu alumni SDHLV, pada awalnya tidak merencanakan untuk menjadi hamba Tuhan. Namun sekarang dengan penuh semangat terus membagikan Firman Tuhan kepada anak-anak muda melalui berbagai media.
Christofer Tapiheru akan membagikan kisah kasih Allah dalam hidupnya dan bagaimana dia berespon terhadap kasih Allah yang begitu besar itu kepada kita, komunitas shalom.
Mari kita dengarkan kisah-Nya dalam hidup alumni SDHLV lulusan 2003 ini di IG Live pada:
Senin, 5 April 2021
Jam 19:00
di Instagram @sdhlv
*Catat tanggalnya dan jangan lewatkan!
Comments